Selasa, 23 April 2019

Pemilihan Model dan Warna Pakaian Yang Tepat

Hasil gambar untuk Pemilihan Model dan Warna Pakaian Yang Tepat

Pemilihan warna baju yang salah akan menimbulkan kesan norak selain itu bukannya tampil cantik malah akan terlihat aneh, oleh karena itu anda harus lebih pandai dalam memilih warna baju namun sebelumnya penting bagi anda untuk mengetahui warna kulit anda sendiri Pemilihan warna baju yang salah akan membuat anda terlihat aneh. 

Untuk pemilihan model baju itu sendiri anda bisa menyesuaikan dengan bentuk tubuh anda maka dari itu penting untuk mengetahui tips memilih model pakaian. Meski setiap orang memiliki selera masing-masing namun alangkah baiknya jika anda menyesuaikannya untuk mendapatkan penampilan yang lebih cantik lagi.

Pemilihan model baju yang kurang tepat bisa membuat penampilan anda kurang menarik dan bisa jadi terlihat aneh, sedangkan pemilihan warna baju yang salah akan membuat kulit anda tidak begitu menarik dan pastinya tidak enak dipandang, oleh karena itu keduanya haruslah memiliki kesinambungan yang pas, berikut ini akan disajikan mengenai tips bagaimana cara memilih model warna baju yang paling pas untuk anda.

1. Bentuk tubuh persegi dengan kulit sawo matang

Tubuh yang persegi cenderung memiliki pinggang yang rata dalam artian tidak memiliki lekukan untuk itu anda bisa memilih baju dengan dress dengan menggunakan aksesoris dibagian pinggang atau ikat pinggang agar terkesan lebih slim, sementara untuk pemilihan warna anda bisa memilih warna yang lebih cerah calm untuk membuat kulit anda terlihat lebih cerah seperti biru muda, kuning lemon, dan hijau.

2. Bentuk tubuh kecil tinggi dengan kulit putih

Memiliki tubuh yang kecil dan juga tinggi kadang kurang begitu percaya diri ketika mengenakan baju, untuk memilihnya model maka anda bisa memilih atasan yang tidak begutu dengan menggunakan rok model payung untuk menyamarkan badan kecil anda, meski begitu anda meski bersyukur jika memiliki kulit putih sebab anda bisa memilih warna apa saja yang diinginkan.

Itulah beberapa cara sekaligus tips memilih model pakaian sesuai bentuk tubuh dan juga warna kulit. 

0 komentar:

Posting Komentar